Pemprov Banten Dorong Tumbuhnya Sentra Produksi Pangan

RADARBANGSA.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten mendorong tumbuhnya sentra-sentra produksi komoditas pangan pemicu inflasi. Hal ini bertujuan sebagai pengendalian inflasi di Provinsi Banten lebih efektif.
“Pemerintah Provinsi Banten terus memonitor untuk memastikan harga-harga yang stabil tinggi untuk kerja yang substansial,” kata Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi Banten, Nana Supiana di Serang, Senin, 14 April 2025.
Menurut Nana, komoditas pangan yang naik secara signifikan ditangani secara substansial sehingga penanganan yang dilakukan berdampak pada Provinsi Banten.
Salah satunya adalah Pemprov Banten melaksanakan operasi pasar untuk ketersediaan barang dan keterjangkauan harga barang. Melakukan komunikasi efektif menjadi untuk mencegah kepanikan pasar.
Sebagai informasi, berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Banten, pada bulan Maret 2025, inflasi bulan ke bulan (month to month) sebesar 2,02 persen. Inflasi tahun ke tahun (year on year) sebesar 0,28 persen. Sedangkan inflasi tahun kalender mencapai 0,70 persen.
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
-
Manchester United Lolos Dramatis ke Semifinal Liga Europa, Amorim Kenang Memori 1999
-
Kebungkaman Khofifah Terkait Kasus Kredit Fiktif Bank Jatim Dipertanyakan DPRD
-
Komisi III Minta Hakim Penerima Suap Dijatuhi Hukuman Berat
-
Ketua Komisi VIII: 100% Lebih Calon Jemaah Haji 2025 Lunas
-
KPU RI Sebut 8 Daerah Siap Gelar PSU pada 19 April 2025